Cara Menanam Jagung Manis Yang Tepat Menghasilkan Panen Tinggi

bibit jagung manis, jagung manis secada f1, benih jagung secada f1, bibit jagung manis terbaik, harga benih jagung manis

Jual Bibit Jagung Manis Secada Tahan Penyakit Kresek Harga Murah | Belanja Tani

Jagung manis adalah salah satu tanaman yang biasanya membutuhkan tingkat adaptasi tumbuhnya cukup tinggi.

Sehingga petani dapat menanam jagung manis pada daerah yang beragam, yaitu dengan ketinggian, iklim serta pH yang berbeda.

Jagung manis dapat tumbuh dan berkembang dengan baik pada suhu lingkungan sekitar 21 sampai 30 derajat celcius.

Tetapi idealnya, jagung manis dapat tumbuh dengan sehat dan optimal pada suhu lingkungan sekitar 23 sampai 27 derajat celcius.

Dalam budidaya jagung manis petani harus melakukan beberapa cara penanaman yang tepat agar dapat menghasilkan panen berproduksi tinggi.

Berikut ini adalah beberapa cara penanaman dari tanaman jagung manis yang tepat.

  • Pemilihan Bibit

Agar dapat menghasilkan panen dengan produktivitas tinggi petani harus menggunakan bibit tanaman jagung manis berkualitas terbaik.

Contohnya adalah bibit jagung manis Secada yang terbukti tahan penyakit kresek, sehingga dapat menghasilkan panen berproduksi tinggi.

Selain itu dengan menggunakan bibit jagung manis Secada petani dapat melakukan pemanenan dalam waktu yang cukup singkat.

Berapa lama masa panen jagung? Menggunakan bibit jagung manis Secada petani dapat melakukan pemanenan saat tanaman berusia 70 sampai 80 hari setelah tanam.

Bibit ini dapat petani beli pada Toko Belanja Tani dengan harga Rp 20000-190000 dalam kemasan 200, 1800 dan 3600 butir.

  • Persiapan Lahan Tanam

Sebelum melakukan penanaman tanaman jagung manis, petani harus melakukan persiapan pada lahan tanam yang akan petani gunakan untuk budidaya.

Persiapan lahan tanam dapat petani lakukan dengan cara melakukan penggemburan tanah yang bertujuan supaya akar jagung manis dapat tumbuh maksimal.

Untuk persiapan lahan tanam yang pertama adalah petani membersihkan gulma atau rumput liar yang tumbuh pada sekitar lahan tanam.

Selanjutnya petani dapat menggemburkan lahan tanam dengan menggunakan cangkul atau bajak dengan kedalaman sekitar 20 sampai 40 cm.

Setelah melakukan penggemburan tanah, petani dapat membuat bedengan dengan lebar 1 meter dengan jarak tiap bedengan sekitar 30 cm.

  • Pemberian Pupuk Dasar

Satu minggu sebelum melakukan penanaman jagung manis petani dapat melakukan pemberian pupuk dasar pada lahan tanam.

Untuk pupuk dasar yang dapat petani berikan pada lahan tanam adalah dapat menggunakan pupuk organik atau pupuk kandang.

Pemberian pupuk organik atau pupuk kandang ini bertujuan supaya tanah dapat mengandung unsur hara yang tanaman jagung manis butuhkan.

  • Persemaian Bibit

Supaya jagung manis dapat tumbuh dengan sehat dan optimal, petani harus melakukan persemaian pada bibit jagung manis Secada terlebih dahulu.

Sebelum melakukan persemaian petani sebaiknya merendam bibit jagung manis Secada pada pupuk organik cair terlebih dahulu.

Perendaman pada pupuk organik cair ini bertujuan supaya bibit jagung manis Secada lebih cepat berkecambah serta mencegah bibit tertular penyakit.

Setelah melakukan perendaman petani dapat mengeringkan bibit jagung manis Secada, kemudian dapat petani semai pada polybag.

Polybag yang berguna untuk media semai ini dapat petani berikan campuran antara tanah dan pupuk organik atau pupuk kandang.

Setelah petani menyemai bibit jagung manis Secada pada polybag, petani dapat menyekam bibit selama satu minggu.

Apabila bibit jagung manis Secada sudah tumbuh sekitar 3 sampai 5 helai daun petani dapat memindahkan pada lahan tanam.

  • Penanaman Tanaman

Supaya dapat tumbuh dengan sehat dan maksimal petani harus melakukan penanaman tanaman jagung manis dengan tepat.

Untuk proses penanaman tanaman, petani harus menggunakan bibit jagung manis Secada yang sudah petani semai sebelumnya.

Pemindahan bibit jagung manis Secada yang berada dalam polybag harus petani lakukan dengan hati hati supaya tidak merusak tanaman.

Kemudian bibit jagung manis Secada dapat petani tanam langsung pada bedengan lahan tanam lalu tutup lagi menggunakan tanah.

Untuk jarak tanam jagung manis yang sesuai adalah sekitar 80 X 20 cm supaya dapat tumbuh dengan sehat serta optimal.

Baca Juga : Insektisida Untuk Ulat Grayak Pada Jagung Agar Tumbuh Sehat